Oleh :
Deny Rochman, S.Sos.,MPd
res, dikaitkan minimnya anggaran sarana karena tersedot untuk dana sertifikasi guru.
Pernyataan pejabat Disdik tersebut menjadi sebuah ironi sehingga mengundang reaksi dari sejumlah pihak. Ironi karena pernyataan itu datang dari pejabat Disdik, yang mestinya mengamankan program pemerintah dalam meningkatkan kualitas pendidikan negeri ini. Pernyataan itu dianggap tidak mendasar karena sumber dana sertifikasi berbeda dengan pembangunan sarana pendidikan, seperti dibantah oleh Anggota DPRD dan Ketua PGRI pada surat kabar yang sama keesokan harinya.